Gencarkan Sosialisasi Cukai di Sulsel, Bea Cukai Perkuat Sinergi Tekan Rokok Ilegal
Jakarta, 30-06-2025 – Dalam upaya menekan peredaran rokok ilegal dan meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya kepatuhan cukai, Bea Cukai melalui unit-unit vertikalnya di Sulawesi Selatan (Sulsel), yakni Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Sulawesi Bagian Selatan (Sulbagsel), Bea Cukai Makassar, dan Bea Cukai Parepare menggelar berbagai kegiatan sosialisasi dan edukasi di wilayah Sulsel. Kegiatan dilaksanakan di sejumlah kabupaten, melibatkan berbagai unsur masyarakat dan instansi pemerintahan daerah.
Kepala Subdirektorat Humas…